Scroll untuk baca artikel
Media Sumutku Merah
Media Sumutku Biru
Media Sumutku Merah
Media Sumutku Biru
previous arrow
next arrow
HeadlineSumut

340 Orang Jemaah Haji Asahan Batal Berangkat ke Tanah Suci Mekkah

×

340 Orang Jemaah Haji Asahan Batal Berangkat ke Tanah Suci Mekkah

Sebarkan artikel ini
Mediasumutku.com |  Asahan. Sebanyak 340 orang jemaah haji Asal Kabupaten Asahan dipastikan batal berangkat ke tanah suci  pada musim haji tahun ini akibat Covid-19. Hal itu dikatakan oleh Kantor Kementrerian Agama Kabupaten Asahana melalui Seksi Penyelenggara Haji dan Umrah.
“Sedianya, 340 jemaah tersebut yang dijadwalkan berangkat pada musim haji ini terdiri dari 143 orang jemaah laki-laki dan 197 orang jemaah perempuan,” terang Jamaluddin Purba selaku Kepala Seksi Penyelenggaraan Haji dan Umrah, di Kantor Kemenag Asahan, Rabu (3/6/2020).
Pembatalan tersebut kata Jamaluddin sebagaimana pada Surat Kepuusan Menteri Agama RI Nomor 494/2020, tentang pembatalan keberangkatan jemaah haji pada penyelenggaraan ibadah haji 1441 H/2020.
“Pelaksanaan badah haji tahun ini di tengah wabah COVID-19, dari hasil telaah dan kajian lebih banyak mendatangkan mudarat dari pada kebaikannya, oleh karena itu demi kebaikan bersama pelaksanaan haji ditunda untuk jemaah tahun ini,” ucapnya.
Apadupun, tambah Jamaluddin pihaknya masih menunggu instruksi dari pemerintah pusat terkait mekanisme dan tahapan selanjutnya terkait pemberangkatan jemaah haji.
Baca Juga:   Tiga Arahan Presiden Jokowi untuk Penguatan Ekosistem Inovasi Teknologi