Scroll untuk baca artikel
Media Sumutku Merah
Media Sumutku Biru
Media Sumutku Merah
Media Sumutku Biru
previous arrow
next arrow
HeadlineSumut

Sungai Seirampah Meluap, Puluhan Rumah Terendam Banjir

×

Sungai Seirampah Meluap, Puluhan Rumah Terendam Banjir

Sebarkan artikel ini

Mediasumutku.com|Sergai- Diperkirahkan hujan dari gunung sungai seirampah meluap, akibatnya puluhan rumah di tiga dusun terendam banjir, tepatnya Desa Seirampah, Kecamatan Seirampah, Sergai, Sumut. Sabtu (6/6/2020) sekira pukul 04:00WIB.

Adapun lokasi banjir yakni jalan masjid jami dan jalan kampung keling dusun
III dan Dusun II Gq kancil, Dusun I Sei Senangkong, Desa Seirampah, Kecamatan Seirampah, Kabupaten SerdangBedagai,”kata Azwen Fadly kepada Mediasumutku.com, Sabtu malam(6/6).

Meluapnya sungai seirampah akibat hujan dari gunung. Bahkan jalan menuju kampung keling sudah hampir setinggi lutut kaki pria dewasa. Selain meredam rumah warga lahan persawahan milik warga masyarakat sekitar juga terendam banjir yang baru satu bulan selesai tanam,”ujarnya.

Menurut Azwen. Air diperkirahkan akan mulai naik, karna sejak subuh tadi air sampai saat ini belum mulai surut bahkan bisa naik lagi ke pemukiman rumah warga”ungkap Azwen Fadly.

Baca Juga:   Awal Tahun 2020, Inilah Deretan Perumahan yang Terendam Banjir

“Mudah-mudahan besok air sudah surut”tutupnya.