MEDAN-Pengerjaan revitalisasi Lapangan Merdeka Medan yang menjadi salah satu program utama Walikota Medan Bobby Nasution terus menunjukkan progress. Bahkan, pengerjaan tahap pertama revitalisasi lapangan yang pada zaman Belanda disebut sebagai De Esplanade ini pun telah selesai dilakukan Februari lalu. Berdasarkan informasi dari Dinas Perumahan Kawasan Permukiman, Cipta Karya dan Tata Ruang Kota Medan menyebutkan, pengerjaan Selengkapnya..
Tag: revitalisasi Lapangan Merdeka
Pekerjaan Tahap I Revitalisasi Lapangan Merdeka Ditargetkan Selesai 16 Februari 2022
MEDAN-Proses pembangunan Revitalisasi Lapangan Merdeka terus berlangsung. Ditargetkan, pada 16 Februari 2023 ini pekerjaan Tahap I meliputi pemasangan bor pile dan penggalian untuk basement selesai. Demikian dikatakan Kadis Perumahan Kawasan Permukiman Cipta Karya Tata Ruang Kota Medan, Endar Sutan Lubis, di ruang kerjanya, kemarin. “Sampai akhir tahun 2022, pekerjaan revitalisasi Lapangan Merdeka Tahap I telah Selengkapnya..
Revitalisasi Lapangan Merdeka Tidak Ganggu Satu pun Pohon Trembesi
MEDAN-Revitalisasi Lapangan Merdeka yang digagas Walikota Medan Bobby Nasution telah berlangsung. Progres pekerjaan tahap pertama meliputi pembongkaran seluruh bangunan, pemasangan bor pile, dan penggalian basement pun telah berlangsung sesuai dengan schedule (jadwal). “Saat ini, pekerjaan di lapangan masih sesuai dengan schedule yang ada. Sampai dengan September ini, progresnya 6 persen dan memang ada deviasi 0,4 Selengkapnya..
Revitalisasi Lapangan Merdeka Medan Resmi Dimulai, Presiden RI Letakkan Batu Pertama
MEDAN-Keinginan Walikota Medan Bobby Nasution untuk merevitalisasi Lapangan Merdeka guna mengembalikan fungsinya sebagai Ruang Terbuka Hijau (RTH) dan Cagar Budaya mulai terwujud. Kamis (7/7/2022), Presiden Joko Widodo secara resmi mencanangkan revitalisasi lapangan yang dibangun tahun 1800-an tersebut. Pencanangan ditandai dengan peletakan batu pertama yang dilakukan Presiden sebagai tanda dimulainya pembenahan lapangan bersejarah yang dulunya merupakan Selengkapnya..
Presiden Jokowi Letakkan Batu Pertama Revitalisasi Lapangan Merdeka
MEDAN-Revitalisasi Lapangan Merdeka dimulai dengan ditandai peletakan batu pertama oleh Presiden Joko Widodo, Kamis (7/7/2022). “Dengan mengucap bismillahirrahmanirrahim, pada siang hari ini secara resmi saya nyatakan revitalisasi Lapangan Merdeka di Medan, Sumatra Utara dimulai,” ujar Presiden Jokowi saat menyatakan dimulainya revitalisasi Lapangan bersejarah yang berlokasi di kawasan titik O Kota Medan ini. Turut mendampingi Presiden Selengkapnya..
Revitalisasi Lapangan Merdeka Dinilai Perbesar Ruang Interaksi Masyarakat
MEDAN-Revitalisasi Lapangan Merdeka segera dilakukan. Di awal Juli ini, Presiden Joko Widodo direncanakan akan meletakkan batu pertama sebagai tanda dimulainya penataan lapangan bersejarah yang merupakan kebanggaan warga Kota Medan. Melalui revitalisasi yang dilakukan, Wali Kota Medan Bobby Nasution akan mengembalikan lapangan yang dulunya alun-alun ini ke fungsi awalnya sebagai Ruang Terbuka Hijau (RTH) sehingga dapat Selengkapnya..
Pemko Medan Segera Revitalisasi Lapangan Merdeka Medan
MEDAN-Pemerintah Kota Medan segera merevitalisasi Lapangan Merdeka Medan dalam waktu dekat ini. Walikota Medan Bobby Nasution ingin agar lapangan yang penuh nilai sejarah di Kota Medan tersebut dikembalikan fungsinya sebagai Ruang Terbuka Hijau (RTH) dan Cagar Budaya. Oleh sebab itulah Pemko Medan terus mempersiapkan rencana revitalisasi Lapangan Merdeka Medan ini agar berjalan sesuai dengan yang Selengkapnya..
Revitalisasi Lapangan Merdeka, Pemko Medan Siapkan Relokasi Pedagang
MEDAN-Pemerintah Kota Medan telah menyiapkan perencanaan revitalisasi Lapangan Merdeka, termasuk anggarannya. Kini, Pemko Medan tengah menyiapkan relokasi bagi para pedagang yang selama ini melakukan kegiatan ekonomi di kawasan lapangan bersejarah tersebut, terutama pedagang buku bekas. Demikian disampaikan Walikota Medan Bobby Nasution saat menghadiri Rapat Pembahasan Rencana Relokasi Kios Pedagang Lapangan Merdeka Medan di Ruang Rapat Selengkapnya..
Revitalisasi Lapangan Merdeka Fondasi Awal Pembentukan Ekosistem Kebudayaan di Medan
MEDAN-Revitalisasi Lapangan Merdeka bukan saja membangkitkan kesadaran pada nilai-nilai sejarah. Usaha Walikota Medan, Bobby Nasution merevitalisasi ruang publik bersejarah di kawasan titik nol Medan ini juga menumbuhkan ekosistem kebudayaan. Kepala Bappeda Medan, Benny Iskandar, mengatakan, revitalisasi ini akan tetap mempertahankan karakter dan nilai-nilai sejarah. Disamping itu, juga Lapangan Merdeka juga akan memberikan ruang bagi pelestarian Selengkapnya..
Revitalisasi Lapangan Merdekan Disajikan Dengan Penataan Indah dan Nilai Budaya
MEDAN-Revitalisasi Lapangan Merdeka akan disajikan dengan penataan yang indah dan nilai budaya. Hal itu dikarenakan Walikota Medan Bobby Nasution ingin menjadikan lapangan bersejarah menjadi ruang terbuka hijau (RTH) dan cagar budaya. Selain itu, juga sekaligus pelestarian budaya dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya. Dalam melakukan revitalisasi, Bobby ingin tetap mempertahankan bentuk asli Lapangan Merdeka sekaligus Selengkapnya..
Revitalisasi Lapangan Merdeka Medan Mendapat Dukungan Dari Kantor Staf Presiden
MEDAN-Rencana Walikota Medan, Bobby Nasution merevitalisasi Lapangan Merdeka Medan mendapat dukungan dari Kantor Staf Presiden (KSP). Langkah tersebut dinilai mampu menjadikan Lapangan Merdeka Medan sebagai cagar budaya. Hal tersebut terungkap ketika Walikota Medan, Bobby Nasution menerima kunjungan dari Kantor Staf Presiden (KSP) terkait dengan monev cagar budaya Lapangan Merdeka Medan di Rumah Dinas Wali Kota Selengkapnya..
Revitalisasi Lapangan Merdeka Akan Selamatkan Cagar Budaya
MEDAN-Pemerintah Kota Medan akan merevitalisasi Lapangan Merdeka menjadi cagar budaya . Langkah ini dilakukan untuk menyelamatkan salah satu cagar budaya yang dimiliki Kota Medan agar tidak punah. Konsep revitalisasi yang akan dilakukan nantinya yakni pelestarian ruang kota bersejarah dan konteks dinamika rancang kota (urban design) kontemporer dengan pendekatan mempertahankan signifikansi sejarah dan karakter Lapangan Merdeka Selengkapnya..
Medan Kota Berbudaya Bisa Bermula Dari Titik Nol Kilometer Lapangan Merdeka
MEDAN-Revitalisasi Lapangan Merdeka bukan saja mengembalikan ruang terbuka kota bersejarah. Namun, juga memberikan ruang-ruang bagi kelahiran ide-ide pembangunan, seni, maupun budaya di kota yang multikultural ini. Dalam berbagai kesempatan Kepala Bappeda Medan, Benny Iskandar pernah mengatakan, disain revitalisasi Lapangan Merdeka diharapkan dapat menjadikan Lapangan Merdeka sebagai “void”, ruang terbuka kota, ruang kontemplasi dan refleksi untuk Selengkapnya..
Revitalisasi Lapangan Merdeka Dulang Dukungan Masyarakat
MEDAN-Program revitalisasi Lapangan Merdeka Walikota Medan, Bobby Nasution mendapat sambutan baik dari masyarakat. Upaya merealisasikan program ini pun terus dilakukan. Pradisain telah selesai dan kini sembari menunggu Bantuan Keuangan Provinsi dari Pemprovsu, Pemko Medan juga tengah membuat gambar dan menyusun tahapan pekerjaan. Ada beberapa keistimewaan di balik upaya revitalisasi Lapangan Merdeka. Keistimewaan-keistimewaan ini menambah dukungan Selengkapnya..
Revitalisasi Lapangan Merdeka Dimulai Setelah BKP Pemprovsu Ditampung APBD Sumut 2022
MEDAN-Walikota Medan, Bobby Nasution terus mendorong realisasi revitalisasi Lapangan Merdeka. Pradisain telah selesai, persiapan dan perencanaan pun terus dimatangkan. Selanjutnya, setelah Bantuan Keuangan Provinsi (BKP) dari Pemprovsu turun, dimulai penyusunan Detail Engineering Design (DED) yang akan dilanjutkan dengan tender dan pembangunan fisik. “Kita kan dijanjikan oleh Gubsu mendapat BKP, bantuan dari keuangan dari provinsi sejumlah Selengkapnya..
Awal 2022, Lapangan Merdeka Mulai Direvitalisasi
MEDAN- Revitalisasi Lapangan Merdeka Medan sebagai Ikon atau Landmark Kota Medan akan dimulai pada awal tahun 2022. Hal itu diungkapkan Walikota, Medan Bobby Nasution saat melaksanakan kunjungan kerja ke Dirjen Cipta Karya Kementerian PUPR Rabu (29/9/2021) lalu. Pada pertemuan tersebut, Bobby disambut langsung Ir Diana Kusumastuti, MT selaku Direktur Jendral. Bertemu Dirjen Cipta Karya, Bobby Selengkapnya..
Revitalisasi Lapangan Merdeka Diharapkan Lengkapi Pembenahan Kota Lama Kesawan
MEDAN-Pemerintah Kota Medan tengah melakukan perencanaan revitalisasi Lapangan Merdeka yang diharapkan melengkapi penataan kawasan kota lama Kesawan. Hal ini terungkap dalam pertemuan Paparan Desain Revitalisasi Lapangan Merdeka oleh Hartono Architect yang dipimpin Wali Kota Medan, Bobby Nasution, di Ruang Rapat I, kantor Wali Kota Medan, Selasa (14/9/2021). Turut hadir dalam pertemuan itu, Anggota DPRD Sumut Selengkapnya..